TAFANI: Jurnal Pengabdian Masyarakat https://journal.uinsi.ac.id/index.php/TAFANI <p><strong>TAFANI: Jurnal Pengabdian Masyarakat (ISSN Online <a href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/20220519251137912" target="_blank" rel="noopener">2961-7545</a>)</strong>, adalah berkala ilmiah yang diterbitkan oleh&nbsp;<strong>Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat LP2M UINSI Samarinda</strong>. Jurnal ini terbit dua kali setahun yaitu <strong>Juni</strong> dan <strong>Desember </strong>yang membahas praktik dan proses pengabdian masyarakat.&nbsp;<strong>TAFANI Jurnal Pengabdian Masyarakat</strong>&nbsp;menyediakan forum bagi akademisi dan praktisi untuk mengeksplorasi masalah dan merefleksikan praktik yang berkaitan dengan layanan pengabdian masyarakat.&nbsp;<strong>TAFANI Jurnal Pengabdian Masyarakat</strong>&nbsp;merupakan jurnal&nbsp;<em>online</em>&nbsp;yang didedikasikan untuk publikasi artikel pengabdian masyarakat berkualitas tinggi yang berfokus pada implementasi layanan pengabdian kepada masyarakat.&nbsp;</p> en-US TAFANI: Jurnal Pengabdian Masyarakat 2961-7545 Merayakan Perlombaan 17 Agustus Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-78 di Desa Tanjung Batu https://journal.uinsi.ac.id/index.php/TAFANI/article/view/7629 <p>Kuliah Kerja Nyata (KKN) pada dasarnya dilakukan di desa atau suatu wilayah yang memerlukan <br>inovasi baru dalam melakukan perubahan, pengembangan, atau suatu kegiatan yang bermanfaat <br>kepada masyarakat. Disinilah peran mahasiswa yang ditugaskan untuk mengabdi kepada masyarakat, <br>sebagai mahasiswa KKN UINSI turut serta membantu dalam kegiatan perayaan hari kemerdekaan <br>HUT RI ke 78. Hal ini dilakukan untuk memupuk rasa cinta tanah air, serta nasionalisme yang <br>tinggi terhadap bangsa Indonesia yang telah melindungi seluruh rakyatnya selama 78 tahun. Dengan <br>diadakannya perlombaan-perlombaan tersebut bertujuan agar kita selalu mengenang perjuangan <br>para pahlawan terdahulu dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. Pelaksanaan kegiatan <br>pengabdian masyarakat ini menggunakan metode peneltian kualitatif deskriptif yang dimana berarti <br>menggambarkan situasi atau suatu peristiwa secara objektif.</p> Salwa Salsabila ##submission.copyrightStatement## 2024-12-01 2024-12-01 3 2 51 57 Inovasi Dalam Pendidikan: Metode Ice Breaking Sebagai Sarana Meningkatkan Kualitas Belajar Di Sekolah Dasar Negeri 013 Tanjung Batu https://journal.uinsi.ac.id/index.php/TAFANI/article/view/7630 <p>Proses kegiatan belajar di kelas tidak terlepas akan peran guru di dalam pembelajaran. Sebab guru <br>sebagai pendidik sangat membantu muridnya dalam proses kegiatan belajar di dalam kelas. <br>Apalagi terhadap kejenuhan peserta didik yang kerap terjadi dalam proses kegiatan belajar <br>mengajar berlangsung. Oleh sebab itu, guru seharusnya mempelajari sebuah metode yang bernama<br>ice breaking. Tujuan dilakukannya dalam artikel ini ialah untuk mengetahui bagaimana <br>penggunaan ice breaking, manfaat serta hubungan dengan pengenmbalian konsentrasi belajar <br>murid. Teknik yang digunakan yaitu dokumentasi. Dalam artikel ini menggunakan data kualitatif <br>dengan jenis data naratif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) ice breaking berlaku untuk <br>semua mata pelajaran, termasuk mata pelajaran yang informal. Model pembelajaran Cooperative <br>Setting Realistic (Resik) dan model pembelajaran lainnya dapat digunakan dengan ice breaking. <br>(2) Ice breaking dapat digunakan untuk meningkatkan antusiasme belajar siswa, minat, retensi, <br>hasil belajar, dan kemampuan komunikasi. (3) Menghilangkan kebosanan, kejenuhan, dan <br>kelesuan dengan aktivitas mudah yang dapat diselesaikan siapa saja tanpa pelatihan khusus adalah <br>salah satu keuntungan memperkenalkan ice breaking.</p> Syarifah Anjelina Putri ##submission.copyrightStatement## 2024-12-01 2024-12-01 3 2 59 65 Program Pengembangan Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Bantuas https://journal.uinsi.ac.id/index.php/TAFANI/article/view/7633 <p>Salah satu permasalahan yang ada di masyarakat Kelurahan Bentuas, Kecamatan Palaran, Kota <br>Samarinda adalah kurangnya rasa menyadari adanya potensi di sekitar mereka yang mungkin bisa <br>mereka gunakan sebagai sumber daya tambahan agar berguna bagi pendidikan dan pemberdayaan <br>masyarakat Kelurahan Bentuas. Pelaksanaan KKN UINSI ini meliputi berbagai rangkaian kegiatan <br>yang dapat dikategorikan dibeberapa bidang utama yaitu bidang pendidikan, bidang keagamaan, dan <br>dalam bidang social. Kegiatan tersebut terlaksana dengan baik dengan target peserta yang terpenuhi <br>bahkan melebihi target yang ditentukan. Dalam bidang keagamaan, kegiatan yang dilaksaanakan <br>meliputi mengajar di TPA Baitul Khair, mengadakan acara dalam rangka memperingati tahun baru <br>Islam 1445H, memanagement tugas di langgar dan masjid. Begitupula dalam bidang social kegiatan <br>yang dilaksanakan meliputi gotong royong dengan membersihkan lingkungan bersama di RT-02 dan <br>RT-05, berpartisipasi dalam menyukseskan perayaan HUT RI dengan menjadi panitia pelaksana <br>jalan sehat dan lomba-lomba yang diadakan di RT-04, RT-05, di TPA Baitul Khair RT-03, dan di <br>SD 021 Palaran.</p> Suci Ramadhan Yazid Fachri Alzidan Muhammad Wikaldi Mutiara a Rahma Djaya Salma Wati Fitria Farhana ##submission.copyrightStatement## 2023-12-04 2023-12-04 3 2 67 74 Peran Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (Kkn) Dalam Bidang Pendidikan Sebagai Wujud Pengabdian di Desa Suka Damai https://journal.uinsi.ac.id/index.php/TAFANI/article/view/7634 <p>Penelitian ini mengkaji program kerja mahasiswa KKN selama masa pengabdian yang dikhususkan <br>dalam bidang pendidikan di Desa Suka Damai Kecamatan Muara Badak. Peran mahasiswa sangat <br>diperlukan guna membangun kader pendidikan yang baik bagi penerus desa Suka Damai. Penelitian <br>ini fokus pada anak-anak desa Suka Damai yang membetuhkan pendidikan lanjut. Metode <br>penelitian yang digunakan yaitu penelitian kualitatif dengan pendekatan studi lapangan. Penelitian<br>ini mengumpulkan data dengan proses observasi, wawancara, dan dokumentasi selama proses <br>pemberian ilmu dalam pendidikan kepada anak-anak desa Suka Damai. Demikian peran mahasiswa <br>KKN dalam bidang pendidikann yaitu melaksanakan bimbingan belajar dan melakukan proses <br>belajar mengajar di sekolah dasar dan menengah pertama. Selain menyasar pada peserta didik, <br>kegiatan ini juga melibatkan orang tua, guru, aparat desa, dan warga desa Suka Damai.</p> Roudhotul Jannah Choirun Nisa Umi Hanik Noviana Vito Gavriyanto Muhammad Yasin Rahmatullah Riu Agustian ##submission.copyrightStatement## 2023-12-04 2023-12-04 3 2 75 84 Peran Bank Sampah Sebagai Salah Satu Bentuk Strategi Pengelolaan Sampah Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Warga Dusun Duren Gede https://journal.uinsi.ac.id/index.php/TAFANI/article/view/8143 <p><em>Waste management poses a serious challenge in maintaining environmental cleanliness and health. One solution that can be implemented is through the Waste Bank approach. This research aims to illustrate the role of the Waste Bank as a waste management strategy in improving the welfare of Duren Gede Village residents. The research method used is a survey and interviews with Waste Bank members and the surrounding community. The results show that the Waste Bank in Duren Gede Village acts as a center for the collection, processing, and utilization of waste. Through active participation of residents in the Waste Bank, the amount of waste generated can be managed more efficiently. In addition, environmental education programs implemented by the Waste Bank also provide understanding to the community about the importance of waste management.With the existence of the Waste Bank, there is an increase in income for residents through the incentive system applied. The utilization of waste as a local economic resource also contributes positively to the economic development and welfare of the Duren Gede Village community</em><em>.</em></p> <p>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> Regita Tri Cahyani Ika Lutfia Fitriani Hana Zahra ##submission.copyrightStatement## 2024-12-01 2024-12-01 3 2 85 94