Meningkatkan Minat Belajar Melalui Media Kartu Bergambar pada Anak Kelompok B6 di RA Al-Huda Samarinda
Abstract
Penelitian tindakan kelas atau biasa disebut dengan PTK ini bertujuan untuk menyelidiki usaha guru dalam meningkatkan minat belajar anak melalui penggunaan kartu bergambar. Metode penelitian ini peneliti terapkan adalah penelitian kualitatif yang bersifat data, dengan partisipan yang diteliti berupa anak-anak kelompok B6 di RA Al-Huda Samarinda, berusia 5-6 tahun. Analisis data dilakukan melalui pendekatan yaitu deskriptif kualitatif dan juga kuantitatif. Hasil Prasiklus menunjukkan adanya peningkatan pembelajaran, meskipun capaian yang diinginkan belum mencapai target. Oleh sebab itu, pembelajaran dilanjutkan pada siklus I, mengingat pada prasiklus sebelumnya anak-anak masih memerlukan waktu untuk mengenal media yang digunakan dan merasa canggung. Pada siklus I, terlihat bahwa anak-anak telah mengenal dan antusias terhadap media pembelajaran, yang berdampak positif pada hasil pembelajaran dan mencapai tujuan pembelajaran yang diinginkan. Hal ini menunjukkan bahwa minat belajar anak mengalami peningkatan yang signifikan melalui penerapan kartu bergambar sebagai alat yang efektif dalam merancang proses belajar mengajar. Penerapan kartu bergambar juga memberikan dampak positif terhadap perkembangan kognitif dan aspek perkembangan lainnya pada anak.
References
Lutfiyati unsiyah zulfa and susilo surahman, “peran guru meningkatkan minat belajar anak melalui pembelajaran klasikal pada masa pandemi di ra al anwar kediri” 8 (2021).
Nurul puji astuti and sri watini, “meningkatkan minat belajar menggunakan model bermain asyik pada anak usia dini,” aksara: jurnal ilmu pendidikan nonformal 8, no. 3 (september 1, 2022): 2141–50, https://doi.org/10.37905/aksara.8.3.2141-2150.2022.
Hairul Anwar Dalimunthe, “Faktor-faktor yang mempengaruhi minat belajar matematika pada anak usia dini (6-10 tahun) Komunitas Kampung Aur,” JURNAL SOCIAL LIBRARY 1, no. 2 (October 22, 2021): 49–53, https://doi.org/10.51849/sl.v1i2.34.
Amaliyah, Nurhadifah. "Penigkatan Minat Belajar Siswa Melalui Media Kartu Kata Bergambar Dengan Strategi Pembelajaran Inkuiri Pada Siswa Kelas Ii Sd Inpres Lappatemmu Kabupaten Barru." Kumpulan Artikel Pendidikan Anak Bangsa (Kapasa): Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora 2.1 (2022): 9-14
Hamdiah, Tati, and Nita Priyanti. "Media Kartu Gambar Dalam Mengembangkan Minat Baca Anak." Jurnal Educatio FKIP UNMA 9.3 (2023): 1507-1515.
Huda, Khairul, Ahmad Zainul Irfan, and Baiq Sarlita Kartiani. "Strategi Guru Dalam Membina Kemampuan Membaca Huruf Hijaiyyah Melalui Kartu Media Bergambar Pada PAUD Kelas B." Jurnal Dedikasi Madani 1.2 (2023): 26-33.
Dini, J. P. A. U. "Strategi Pengembangan Kemampuan Membaca Anak Usia 5-6 Tahun." Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 6.4 (2022): 3701-3713.
Hakim, Pratiwi Rahmah. "Upaya Meningkatkan Keterampilan Membaca Permulaan Pada Anak Usia Dini Melalui Media Kartu Kata Bergambar." ABNA: Journal of Islamic Early Childhood Education 1.2 (2021).
Ardiana, Reni. "Strategi guru dalam mengembangkan kemampuan kognitif anak usia 5-6 tahun di taman kanak kanak." Murhum: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 3.2 (2022): 1-10.
Aliputri, Dhestha Hazilla. “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Berbantuan Kartu Bergambar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa.” Jurnal Bidang Pendidikan Dasar 2, no. 1A (April 25, 2018): 70–77. https://doi.org/10.21067/jbpd.v2i1A.2351.
“Analisis Kemandirian Anak Usia Dini | PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini.” Accessed December 3, 2023. https://journal.unilak.ac.id/index.php/paud-lectura/article/view/3351.
“Ebook Media Pembelajaran.Pdf.” Accessed December 3, 2023. http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/4310/1/Ebook%20Media%20Pembelajaran.pdf.
Handayani, Shinta Dwi, and Ari Irawan. “Pembelajaran matematika di masa pandemic covid-19 berdasarkan pendekatan matematika realistik.” Jurnal Math Educator Nusantara: Wahana Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Pendidikan Matematika 6, no. 2 (November 24, 2020): 179–89. https://doi.org/10.29407/jmen.v6i2.14813.
“Jurnal Online UIN Raden Fatah Palembang.” Accessed November 28, 2023. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/raudhatulathfal/article/view/4495.
“Kemampuan Sosial Emosional Anak Usia Dini Di Nusa Tenggara Barat | Tatminingsih | Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini.” Accessed November 28, 2023. https://www.obsesi.or.id/index.php/obsesi/article/view/170.
M.Pd, Ajeng Rizki Safira. Media Pembelajaran Anak Usia Dini. Caremedia Communication, 2020.
Sari, Loesita, Yulita Pujiharti, and Naniek Kuscahyani. “Penggunaan Media Kartu Bergambar Sebagai Upaya Meningkatkan Minat Baca Anak Usia Dini Di Pos Paud Mutiara Bundaku Malang.” Paradigma: Jurnal Filsafat, Sains, Teknologi, Dan Sosial Budaya 23, no. 1 (January 10, 2017): 47–52. https://doi.org/10.33503/paradigma.v23i1.368.
Sarosa, Samiaji. Analisis Data Penelitian Kualitatif. PT Kanisius, n.d.
Setiadi, Hari. “Pelaksanaan Penilaian Pada Kurikulum 2013.” Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan 20, no. 2 (November 21, 2016): 166–78. https://doi.org/10.21831/pep.v20i2.7173.
“Strategi Guru Dalam Mengembangkan Kemampuan Kognitif Anak Usia 5-6 Tahun Di Taman Kanak Kanak | Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini.” Accessed November 28, 2023. https://murhum.ppjpaud.org/index.php/murhum/article/view/116.
“Upaya Meningkatkan Kemampuan Berbicara Melalui Metode Tanya Jawab Pada Anak Usia 4-5 Tahun | Munasih | Ceria: Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini.” Accessed November 28, 2023. https://jurnal.umt.ac.id/index.php/ceria/article/view/553.
“Upaya Meningkatkan Kreativitas Anak Usia Dini Pada Masa Pandemi | Seminar Nasional Teknologi Edukasi Sosial Dan Humaniora.” Accessed November 28, 2023. https://jurnal.ceredindonesia.or.id/index.php/sintesa/article/view/340.
Widayati, Ani. “PENELITIAN TINDAKAN KELAS.” Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia 6, no. 1 (2008). https://doi.org/10.21831/jpai.v6i1.1793.