PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN ONLINE MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MADRASAH IBTIDAIYAH NURUL HIDAYAH TANAH MERAH

  • Nur Agustini Setiawat
  • Lina Revila Malik
  • Arsinah Sadar UINSI Samarinda
Keywords: problematika pembelajaran online, Bahasa Indonesia

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kondisi pandemi Covid-19 yang menuntut agar terlaksananya pembelajaran dilaksanakan secara online, hal ini menyebabkan peranan guru sangatlah penting. Permasalahan yang timbul inilah yang dapat menyebabkan kurang efesiennya proses pembelajaran online pada mata pelajaran bahasa Indonesia. Perlunya dilakukan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui lebih dalam Problematika pembelajaan online pada mata pelajaran bahasa Indonesia di Madrasah Ibtidaiyah Nurul Hidayah Tanah Merah, upaya yang telah dilakukan guru mata pelajaran bahasa Indonesia di Madrasah Ibtidaiyah Nurul Hidayah Tanah Merah dalam mengatasi problematika pembelajaran online. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah Pada proses pelaksanaan pembelajaran online pada mata pelajaran bahasa Indonesia Madrasah Ibtidaiyah Nurul Hidayah mengalami beberapa masalah diantaranya masalah dalam penggunaan aplikasi pembelajaran, masalah kemampuan peserta didik dalam memahami pembelajaran dan masalah waktu; upaya yang dilakukan guru dalam mengatasi problematika pembelajaran online mata pelajaran bahasa Indonesia. Pertama, menggunakan aplikasi yang mudah dipergunakan dan terkadang memberkan tugas di sekolah dan di kerjakan di rumah; kedua, selalu berkomunikasi dengan orang tua peserta didik dalam pembelajaran dan perkembangan dari peserta didik.

References

Siregar, Dewi Salma Prawiradi Laga Dana Eveline, (2008). Mozaik Teknologi Pendidikan. Jakarta: kencana.
TW, Solchan, dkk, (2001) Pendidikan Bahasa Indonesia di SD. Jakarta: Universitas Terbuka.
Hidayah, Nurul, (2016). Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: Garudha Wacana.
Afifah, Nurul.(2015). Problematika Pendidikan Di Indonesia”. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. I. Dosen Prodi PGMI STAIN Jurai Siswo Metro. (Online) (http://e-journal.metrouniv.ac.id).
Afrizal, Penelitian Kualitatif. Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2016.
Anggito, Albi dan Johan. Metodologi Penelitian Kualitatif. Sukabumi: CV jejak. 2018.
Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT Rieneka Cipta. 2006.
Belawati, Tian. Pembelajaran Online. Banten: Universitas Terbuka, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2020.
Djamaluddin, Ahdar dan Wardana. Belajar dan Pembelajaran (4 Pilar Peningkatan Kompetensi Pedagogis). Parepare: CV. Kaaffah Learning Center. 2019.
Hamzah dkk. Pengembangan Kurikulum Rekayasa Padogogik Dalam Pembelajaran. Depok: PT RajaGrafindo Persada. 2018.
Haryono, Cosmas Gatot. Ragam Metode Penelitian Kualitatif Komunikasi. Sukabumi: CV Jejak. 2020.
Hidayah, Nurul. Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: Garudha Wacana. 2016.
Hikmawati, Fanti. Metodologi Penelitian. Depok: PT Rajagrafikindo Persada, 2017.
Hw, Munisu. Sastra Indonesia. Bandung: Rosdakarya. 2002.
Kurniati, Anna dan Ferry Efendi, Kajian SDM Kesehatan di Indonesia. Jakarta: Salemba Medika. 2012.
Miles, Matthew B dan A. Michael Huberman. Analisis Dan Kualitatif. Jakarta: UI-Press. 2007.
Moleong, Lexy J. Metode Penelitian Kualitati. Bandung: Remaja Rosdakarya. 2004.
81
Muda, Ahmad A.K. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia: Dilengkapi Dengan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD). Jakarta: Reality Publisher. 2006
Mulyono. Strategi Pembelajaran Menuju Efektifitas Pembelajaran di Abad Global. Malang: UIN-Maliki Press. 2011.
Munir. Pembelajaran Jarak Jauh Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Bandung: Alfabeta. 2012.
Munir. Pembelajaran Jarak Jauh Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Bandung: Alfabeta. 2012.
Rahmadi. Pengantar Metodologi Penelitian. Bamjarmasin: Antasari Press. 2011.
Rusman. Belajar Dan Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan (Edisi Pertama). Jakarta: KENCANA. 2017.
Siregar, Dewi Salma Prawiradi Laga Dana Eveline. Mozaik Teknologi Pendidikan. Jakarta: kencana. 2008.
Sugiono. Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, Dan R&D. Bandung: alfabeta. 2010.
Suryabrata, Sumandi. Metodoogi Penelitian. Jakarta: Rajawali. 1985.
Wekke, Ismail Suardi. Metode Penelitian Sosial. Yogyakarta: CV. Adi Karya Mandiri. 2019.
Yusuf, Muri. Metode Penelitian Kuantitatif, Kuantitatif & Penelitian Gabungan. Jakarta: Kencana. 2017.
Published
2024-10-01
How to Cite
Setiawat, N., Malik, L., & Sadar, A. (2024). PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN ONLINE MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MADRASAH IBTIDAIYAH NURUL HIDAYAH TANAH MERAH. Borneo Journal of Primary Education, 4(3), 1-7. https://doi.org/10.21093/bjpe.v4i3.11249