Pemaknaan Kebahagiaan pada Lanjut Usia di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Kota Samarinda

  • Emitha Bulan Ajizzah Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
  • Nurkholik Afandi Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
  • Riska Dwi Agustin Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
Keywords: makna kebahagiaan, lanjut usia, panti sosial, teori kebahagiaan seligman

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kebahagiaan dimaknai oleh individu lanjut usia yang tinggal di panti sosial. Peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian fenomenologi untuk menjawab rumusan masalah. Lokasi penelitian dilakukan di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Kota Samarinda. Pemilihan subjek dilakukan dengan teknik purposive sampling. Peneliti menggunakan observasi partisipan, wawancara mendalam, dan dokumentasi untuk mengumpulkan data; teori psikologi positif Seligman sebagai landasan penyusunan instrumen penelitian. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis Miles dan Huberman. Hasil penelitian menemukan bahwa lansia yang tinggal di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Kota Samarinda memaknai kebahagiaan sebagai kehidupan yang tenang, damai dan mendapatkan kehidupan yang lebih baik dari sebelumnya. Kebahagiaan tersebut dapat diperoleh dengan terlibat dalam aktivitas yang disenangi, menjalani aktivitas sehari-hari dengan penuh semangat, berpikiran positif, mampu berinteraksi dengan baik dengan lingkungan, menjalin persahabatan, menjaga hubungan dengan orang lanjut usia lainnya, dan ikhlas atas masalah di masa lalunya. Kesimpulannya adalah individu lanjut usia merasa lebih bahagia ketika tinggal di panti sosial. Kondisi ini didapat karena individu merasa tidak sendiri (memiliki dukungan teman sebaya) ketika berada di panti sosial sehingga dapat melakukan interaksi dan aktivitas sosial.

References

Aiken, P. (2015). Why me and where is my happiness. Aim High Publishing.

Azari, A. A., Sururi, M. I., & Balaputra, I. (2022). Pengalaman psikologis lansia dengan demensia (Studi Kasus). Medical Jurnal of Al-Qodiri, 7(2), 64–68. https://doi.org/10.52264/jurnal_stikesalqodiri.v7i2.162

Bahkruddinsyah, R. (2016). Makna hidup dan arti kebahagiaan pada lansia di Panti Werdha Nirwana Puri Samarinda. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 4(1), 48–57. https://doi.org/10.30872/psikoborneo.v4i1.3931

Budiono, N. D. P., & Rivai, A. (2021). Faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas hidup lansia. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 10(2), 371–379. https://doi.org/10.35816/jiskh.v10i2.621

Dumaris, S., & Rahayu, A. (2019). Penerimaan diri dan resiliensi hubungannya dengan kebermaknaan hidup remaja yang tinggal di panti asuhan. Jurnal Sosial, 3(1), 71–77.

Ernawati, R. (2019). Hubungan dukungan keluarga terhadap depresi dan interaksi sosial pada lansia. Afiasi : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 4(3), 112–119. https://doi.org/10.31943/afiasi.v4i3.66

Fuad, M. (2017). Psikologi kebahagiaan manusia. KOMUNIKA: Jurnal Dakwah dan Komunikasi, 9(1), 114–132. https://doi.org/10.24090/komunika.v9i1.834

Goodwin, C. J., & Goodwin, K. A. (2017). Research in psychology: Methods and design. Wiley.

Handayani, D., Hidayat, Y., & Azkia, L. (2020). Kesejahteraan subjektif lansia di Panti Sosial Tresna Werdha Budi Sejahtera Provinsi Kalimantan Selatan. PADARINGAN: Jurnal Pendidikan Sosiologi Antropologi, 2(1), 156. https://doi.org/10.20527/padaringan.v2i1.1620

Komarudin, K., Bukhori, B., Karim, A., Haqqi, M. F. H., & Yulikhah, S. (2022). Examining social support, spirituality, gratitude, and their associations with happiness through self-acceptance. Psikohumaniora: Jurnal Penelitian Psikologi, 7(2), 263–278. https://doi.org/10.21580/pjpp.v7i2.13371

Lase, N. P., & Souisa, D. L. R. (2021). Peran keluarga bagi orang usia lanjut. SUNDERMANN: Jurnal Ilmiah Teologi, Pendidikan, Sains, Humaniora dan Kebudayaan, 14(2), 87–96. https://doi.org/10.36588/sundermann.v14i2.76

Lestari, M. D. (2020). Persahabatan: Makna dan kontribusinya bagi kebahagiaan dan kesehatan lansia. Jurnal Psikologi Ulayat, 4(1), 59–82. https://doi.org/10.24854/jpu61

Martorell, G. (2021). Life: The essentials of human development (First edition). McGraw-Hill Education.

Mbeo, A. B., Keraf, M. K. P. A., & Anakaka, D. L. (2019). Kebahagiaan lansia di panti sosial. Journal of Health and Behavioral Science, 1(3), 166–178. https://doi.org/10.35508/jhbs.v1i3.2096

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2020). Qualitative data analysis: A methods sourcebook. SAGE.

Monika, R., Setiawan, A., & Nurviyandari, D. (2020). Partisipasi sosial dan kepuasan hidup lanjut usia di Panti Sosial Tresna Werdha Wilayah Yogyakarta. Jurnal Kesehatan Samodra Ilmu, 11(1), 94–103. https://doi.org/10.55426/jksi.v11i1.19

Pali, C. (2016). Gambaran kebahagiaan pada lansia yang memilih tinggal di panti werdha. Jurnal e-Biomedik, 4(1). https://doi.org/10.35790/ebm.4.1.2016.11491

Papalia, D., & Martorell, G. (2021). Experience human development (14 ed.). McGraw-Hill.

Pradana, A. E., Zulfitri, R., & Nopriadi, N. (2021). Hubungan dukungan sosial teman sebaya dengan fungsi kognitif pada lansia. Jurnal Keperawatan Tropis Papua, 4(2), 62–67. https://doi.org/10.47539/jktp.v4i2.225

Putri, R. M., & Devi, H. M. (2022). Dukungan keluarga dan mekanisme koping berhubungan dengan kecemasan lansia. Care : Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan, 10(2), 227–237. https://doi.org/10.33366/jc.v10i2.2892

Rashid, T., & Seligman, M. (2019). Positive psychotherapy: Workbook. Oxford University Press.

Raudhoh, S., & Pramudiani, D. (2021). Lansia asik, lansia aktif, lansia poduktif. Medical Dedication: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat FKIK UNJA, 4(1), 126–130. https://doi.org/10.22437/medicaldedication.v4i1.13458

Rezkisari, I. (2015). Panti jompo harusnya jadi pilihan terakhir lansia. Republika.co.id. https://ameera.republika.co.id/berita/njrc6j/panti-jompo-harusnya-jadi-pilihan-terakhir-lansia

Seligman, M. (2011). Authentic happiness: Using the new positive psychology to realize your potential for lasting fulfillment. Nicholas Brealey Publishing.

Seligman, M. (2019). Positive psychology: A personal history. Annual Review of Clinical Psychology, 15(1), 1–23. https://doi.org/10.1146/annurev-clinpsy-050718-095653

Sukmawaty, F., Usman, A. M., & Widiastuti, S. (2023). Hubungan interaksi sosial dengan kualitas hidup lansia di Wilayah RW 01 Pejaten Barat Jakarta Selatan. Malahayati Nursing Journal, 5(9), 2858–2868. https://doi.org/10.33024/mnj.v5i9.9136

Supriani, A., Kiftiyah, K., & Rosyidah, N. N. (2021). Analisis domain kualitas hidup lansia dalam kesehatan fisik dan psikologis. Journals of Ners Community, 12(1), 59–67.

Ulfah, K., Thoha, A. F., & Qohar, A. (2019). Hubungan antara successfull aging dan penyesuaian diri lanjut usia dengan penerimaan diri. ANFUSINA: Journal of Psychology, 2(2), 181–194. https://doi.org/10.24042/ajp.v2i2.6099

Yasir, J. R., Muang, Muh. S. K., & Sani, M. (2022). Analisis dimensi kepuasan hidup terhadap indeks kebahagiaan masyarakat di Kecamatan Bara Kota Palopo. JEMMA (Journal of Economic, Management and Accounting), 5(2), 182–194. https://doi.org/10.35914/jemma.v5i2.1332

Published
2023-06-05
How to Cite
Ajizzah, E., Afandi, N., & Agustin, R. (2023). Pemaknaan Kebahagiaan pada Lanjut Usia di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Kota Samarinda. TAUJIHAT: Jurnal Bimbingan Konseling Islam, 4(1), 18-31. https://doi.org/10.21093/tj.v4i1.6551
Section
Articles