Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Thursina Smart Education System pada Mata Pelajaran Fiqih

  • Ibadur Rohman Universitas Muhammadiyah Malang
  • Romelah Romelah Universitas Muhammadiyah Malang
Keywords: Pengembangan media, TSES, Pembelajaran fiqih

Abstract

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada era ini semakin mendorong upaya reformasi dalam pemanfaatan hasil teknologi dalam proses pembelajaran. Guru diharapkan mampu menguasai dan memanfaatkan perkembangan itu untuk memenuhi tuntutan zaman. Media Thursina Smart Education System (TSES) hadir dengan menggunakan teknologi web untuk mengelola pembelajaran jarak jauh dan melengkapi pembelajaran di dalam kelas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan desain pengembangan media pembelajaran menggunakan TSES pada mapel fiqih di Thursina IIBS Malang, menguji validitas hasil pengembangan media pembelajaran menggunakan TSES serta mengetahui respon guru dan siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian Research and DeveLopment (R&D) dan menggunakan model pengembangan ADDIE. lokasi penelitian di Pondok Thursina IIBS Malang. Subjek uji coba adalah guru mapel fiqih dan siswa SMP Thursina IIBS Malang. Objek penelitian ini adalah media TSES. Teknik pengumpulan data adalah wawancara, angket dan dokumentasi, sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Dari hasil Penelitian menunjukkan bahwa, 1) desain pengembangan media pembelajaran menggunakan TSES sudah sesuai dengan prinsip-prinsip dan prosedur media pembelajaran dan telah dikembangkan dengan model pengembangan ADDIE, 2. Dari hasil penelitian didapatkan validitas materi dan media yang valid, 3) Respon yang diberikan oLeh siswa dan guru terhadap media TSES menunjukkan respon yang positif dengan rata-rata respon guru 46.5 dengan persentase 77,91% dan rata-rata respon siswa 46.07 dengan persentase 76,77%. OLeh karena itu, media pembelajaran menggunakan TSES pada mapel fiqih layak digunakan karena telah memenuhi kriteria kevalidan, kepraktisan, serta keefektifan.

References

Aditya, P. T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Web Pada Materi Lingkaran Bagi Siswa Kelas Viii. Jurnal Matematika Statistika Dan Komputasi, 15(1). Https://Doi.Org/10.20956/Jmsk.V15i1.4425

Agustin, E., & Wintarti, A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Pada Materi Pola Bilangan. Jp2m (Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika), 7(1). Https://Doi.Org/10.29100/Jp2m.V7i1.1860

Alim, S. N. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Menggunakan Macromedia Flash Dalam Fiqih Islam Materi Pokok Sholat Dan Zakat. Munaddhomah: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(1), 38–59. Https://Doi.Org/10.31538/Munaddhomah.V2i1.66

Apriliani, M. A., Maksum, A., Wardhani, P. A., Yuniar, S., & Setyowati, S. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Ppkn Sd Berbasis Powtoon Untuk Mengembangkan Karakter Tanggung Jawab. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2). Https://Doi.Org/10.30659/Pendas.8.2.129-145

Batubara, H. H. (2020). Media Pembelajaran Efektif (T. F. Publishing (Ed.); Cetakan Pe). Fatawa Publishing.

Batubara, H. H. (2021). Media Pembelajaran Mi / Sd Cv (Cetakan Pe). Cv Graha Edu.

Batubara, H. H., & Ariani, D. N. (2019). Model Pengembangan Media Pembelajaran Adaptif Di Sekolah Dasar. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 5(1). Https://Doi.Org/10.31602/Muallimuna.V5i1.2356

Batubara, J. (2015). Pengembangan Karakter Jujur Melalui Pembiasaan. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 3(1), 1. Https://Doi.Org/10.29210/112000

Falah, M. F. (2022). Peran Pondok Pesantren Sebagai Lembaga Pendidikan Pembentukan Karakter Di Era Milenial (Studi Pondok Pesantren Al Utsmani). Edification Journal: Pendidikan Agama Islam, 4(2), 287–301. Https://Jurnal.Staibsllg.Ac.Id/Index.Php/Ej/Article/View/303

Flora Siagian, R. E. (2015). Pengaruh Minat Dan Kebiasaan Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan Mipa, 2(2), 122–131. Https://Doi.Org/10.30998/Formatif.V2i2.93

Fuaidi, M. H. (2020). Implementasi Media Dan Metode Pembelajaran Dalam Penguasaan Materi Fikih Di Ma Al-Khoirot. Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan Dan Kemasyarakatan, 14(2). Https://Doi.Org/10.35931/Aq.V14i2.401

Hadi, S. (2019). Penerapan Media Pembelajaran Elektronik Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Fikih Di Mi. Modeling: Jurnal Program Studi Pgmi, 6(1). Https://Doi.Org/10.36835/Modeling.V6i1.337

Kalsum, T. U., Suryana, E., & Nopitasari, V. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Fiqih. Jurnal Padamu Negeri (Pengabdian Pada Masyarakat Bidang Eksakta), 1(1). Https://Doi.Org/10.37638/Padamunegeri.V1i1.118

Lestari, N. M. C. P., Sutama, I. M., & Utama, I. D. G. B. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Visual Bagi Pebelajar Bipa Pemula Di Undiksha. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Undiksha, 8(1). Https://Doi.Org/10.23887/Jjpbs.V8i1.20535

Lifa Farida Panduwinata, Ruri Nurul Aeni Wulandari, & Mokhammad Nurrudin Zanky. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality (Ar) Pada Materi Prosedur Penyimpanan Arsip. Lectura : Jurnal Pendidikan, 12(1). Https://Doi.Org/10.31849/Lectura.V12i1.5958

Lutfi, A. F., & Usamah, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Adobe Flash Untuk Mata Pelajaran Fikih Dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam, 8(02). Https://Doi.Org/10.30868/Ei.V8i2.490

Nahdi, D. S., Rasyid, A., & Cahyaningsih, U. (2020). Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru Melalui Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2). Https://Doi.Org/10.31949/Jb.V1i2.234

Purnomo, E. A., & Suparman, S. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Pada Matakuliah Pembelajaran Matematika Sd. Journal Of Medives : Journal Of Mathematics Education Ikip Veteran Semarang, 4(1). Https://Doi.Org/10.31331/Medivesveteran.V4i1.960

Rachmawati, A. D., Baiduri, B., & Effendi, M. M. (2020). Efektivitas Media Pembelajaran Interaktif Berbantuan Web Dalam Mengembangkan Kemampuan Berpikir Kreatif. Aksioma: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 9(3). Https://Doi.Org/10.24127/Ajpm.V9i3.3014

Rahmawati, S., Effendi, M. R., & Wulandari, D. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Google Workspace Dengan Optimalisasi Akun Belajar.Id. Paedagogie: Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, 3(01). Https://Doi.Org/10.52593/Pdg.03.1.01

Sari, R. K., & Harjono, N. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Articulate Storyline Tematik Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas 4 Sd. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 4(1). Https://Doi.Org/10.23887/Jp2.V4i1.33356

Syafaruddin, Asrul, & Mesiono. (2012). Inovasi Pendidikan (Suatu Analisis Terhadap Kebijakan Baru Pendidikan) (C. Wijaya & Usiono (Eds.); Cetakan Pe). Perdana Publishing.

Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103. Https://Doi.Org/10.32585/Jkp.V2i2.113

Wafi, A. (2017). Konsep Dasar Kurikulum Pendidikan Agama Islam. Edureligia; Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(2). Https://Doi.Org/10.33650/Edureligia.V1i2.741

Widiyastuti, N., Slameto, S., & Radia, E. H. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Software Adobe Flash Materi Bumi Dan Alam Semesta. Perspektif Ilmu Pendidikan, 32(1). Https://Doi.Org/10.21009/Pip.321.9
Published
2022-10-25