Kecanggihan Smartphone sebagai Media Pembelajaran Di Era Modern

  • Nur Afni Azizah UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
  • Ahmad Hutami UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
  • Norlita Norlita UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
Keywords: Smartphone, Media Pembelajaran, Era Modern.

Abstract

Abstract

The sophistication of features on smartphones is increasing and can be used for learning purposes. However, it still needs to be explored the extent of its potential use. Therefore, this study aims to identify and analyze the ways how. The sophistication of smartphones can be used as learning media in the modern era. The research method used is a qualitative research method with a descriptive literature review technique. The results of the analysis show that smartphones have great potential in supporting learning in the modern era. The sophistication of smartphones in terms of features, internet connection, and multimedia capabilities, allows users to access various information and learning resources available in cyberspace. In addition, learning applications available on smartphones also allow users to study independently and flexibly, anytime and anywhere. However, the use of smartphones as learning media also has challenges and risks that need to be considered, such as the risk of dependence and impaired concentration. In this study, the authors recommend that the use of smartphones as learning media in the modern era needs to be balanced with supervision and assistance from educators or parents. In addition, it is also necessary to develop more innovative and interactive learning applications that can maximize the sophistication potential of smartphones as learning media.

Keywords: Smartphone, Media Pembelajaran, Era Modern.

 

Abstrak

Kecanggihan fitur pada smartphone semakin banyak dan dapat dimanfaatkan untuk keperluan pembelajaran. Namun, masih perlu dieksplorasi sejauh mana potensi penggunaannya. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis cara-cara bagaimana. kecanggihan smartphone dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran di era modern. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan teknik literatur review deskriptif. Hasil analisis menunjukkan bahwa smartphone memiliki potensi yang besar dalam mendukung pembelajaran di era modern. Kecanggihan smartphone dalam hal fitur, koneksi internet, dan kemampuan multimedia, memungkinkan pengguna untuk mengakses berbagai informasi dan sumber pembelajaran yang tersedia di dunia maya. Selain itu, aplikasi pembelajaran yang tersedia di smartphone juga memungkinkan pengguna untuk belajar secara mandiri dan fleksibel, kapan saja dan di mana saja. Namun, penggunaan smartphone sebagai media pembelajaran juga memiliki tantangan dan risiko yang perlu diperhatikan, seperti risiko ketergantungan dan gangguan konsentrasi. Dalam penelitian ini, penulis merekomendasikan agar penggunaan smartphone sebagai media pembelajaran di era modern perlu diimbangi dengan pengawasan dan pendampingan dari pendidik atau orang tua. Selain itu, perlu juga dikembangkan aplikasi pembelajaran yang lebih inovatif dan interaktif yang dapat memaksimalkan potensi kecanggihan smartphone sebagai media pembelajaran.

Kata kunci: Smartphone, Media Pembelajaran, Era Modern

References

Ani, C. (2019). Pengembangan media dan sumber belajar: Teori dan prosedur.

Branchais, S., & Achmadi, H. R. (2019). Validitas Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android Pada Materi Gejala Pemanasan Global Kelas XI SMA. Inovasi Pendidikan Fisika, 8(2).

Daeng, I. T. M., Mewengkang, N. ., & Kalesaran, E. R. (2017). Jurnal Kemudahan Smartphone. Acta Diurna, 6(1), 1–15.

Ginting, S., Panjaitan, J., Karo-karo, S., Malau, P. H., & Mariani, E. (2021). Pemanfaatan Hand Phone untuk Mendukung Proses Belajar dari Rumah Bagi Anak Didik SD di Balai Desa Huta Rakyat Kecamata Sidikalang Kabupaten Dairi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MAJU UDA, 3(3), 113–119.

Gufran, G., & Mataya, I. (2020). Pemanfaatan E-Modul Berbasis Smartphone Sebagai Media Literasi Masyakarat. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan, 4(2).

Handayani, Y. S., & Mardiana, Y. (2018). Kendali Robot Bluetooth Dengan Smartphone Android Berbasis Arduino Uno. ILKOM Jurnal Ilmiah, 10(3), 331–337.

Indriyani, L. (2022). Pemanfaatan media pembelajaran dalam proses belajar untuk meningkatkan kemampuan berpikir kognitif siswa. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP, 2(1), 17–26.

Jalmur, N. (2016). Media dan sumber pembelajaran. Kencana.

Juniarti, K., Corry, & Napitu, U. (2022). Pemanfaatan Smartphone Sebagai Media Pembelajaran Berbasis Daring Bagi Peserta Didik SMA Pada Masa Pandemi Covid-19. BEST Jurnal, 5(2), 482–487.

Maknuni, J. (2020). Pengaruh Media Belajar Smartphone Terhadap Belajar Siswa Di Era Pandemi Covid-19 (The Influence of Smartphone Learning Media on Student Learning in The Era Pandemi Covid-19). Indonesian Education Administration and Leadership Journal (IDEAL), 02(02), 94–106.

Merliana, N. P. E. (2018). Pemanfaatan Teknologi Informasi Berbasis Android Sebagai Media dalam Pembelajaran Hindu. Satya Widya: Jurnal Studi Agama, 1(1), 37–53. https://doi.org/10.33363/swjsa.v1i1.54

Nasution, A. K. P. (2020). Integrasi media sosial dalam pembelajaran generasi z. Jurnal Teknologi Informasi Dan Pendidikan, 13(1), 80–86.

Nurul Audie. (2019). Peran Media Pembelajaran Mmeningkatkan Hasil Belajar. Posiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP, 2(1), 470–477.

Oka, G. P. A. (2022). Media dan multimedia pembelajaran. Pascal Books.

Pasaka, J. T., Julianto, I. N. L., & Artha, I. G. A. I. B. (2022). Perancangan Storybook Digital Sebagai Media Pembelajaran Anak Berbentuk Game Edukasi. Amarasi: Jurnal Desain Komunikasi Visual, 3(02), 214–226.

Putra, E. A., Sudiana, R., & Pamungkas, A. S. (2020). Pengembangan Smartphone Learning Management System (S-LMS) sebagai media pembelajaran matematika di SMA. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 11(1), 36–45.

Rahmawaty, D., & Nur, A. R. (2020). Analisis Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Smartphone OPPO. Jurnal Ekonomi, 23(1), 1–12.

Ridha, M., & Setyoningrum, M. U. (2022). Manajemen Pembelajaran Daring di Madrasah Aliyah Negeri 2 Samarinda. Borneo Journal of Islamic Education, vol 2 no.1(2), 2022.

Riskiono, S. D., Susanto, T., & Kristianto, K. (2020). Augmented reality sebagai Media Pembelajaran Hewan Purbakala. Krea-TIF, 8(1), 8. https://doi.org/10.32832/kreatif.v8i1.3369

Sari, D. E. (2019). Quizlet: Aplikasi Pembelajaran Berbasis Smartphone Era Generasi Milenial. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 29(1), 9–15.

Satria, E., Rahayu, S., & Jubaedi, J. (2021). Rancang Bangun Media Pembelajaran Interaktif Anatomi Tubuh pada Manusia Berbasis Android. Jurnal Algoritma, 18(1), 69–76.

Sumiharsono, R., & Hasanah, H. (2019). Media pembelajaran: buku bacaan wajib dosen, guru dan calon pendidik. Pustaka Abadi.

Sundari, V. (2021). Penggunaan Smartphone Sebagai Media Pembelajaran dalam Pelatihan Jurnalistik Video Di LPP TVRI Palembang.

Wicaksana, Z. (2022). Kontrol dan Monitoring Rumah Menggunakan Smartphone dengan Teknologi Internet Of Things.

Published
2023-05-15
How to Cite
Azizah, N., Hutami, A., & Norlita, N. (2023). Kecanggihan Smartphone sebagai Media Pembelajaran Di Era Modern. Borneo Journal of Islamic Education, 3(1), 65-73. https://doi.org/10.21093/bjie.v3i1.6333