Optimasi Aksesibilitas Desa Wisata Pakualam Kecamatan Darmaraja Sumedang Guna Meningkatkan Minat Kunjungan Wisata Edukasi

  • Della Maghfira Napu Universitas Pendidikan Indonesia
  • Wildan Nurhidayat Universitas Pendidikan Indonesia
  • Ghefira Assyfa Zahra Universitas Pendidikan Indonesia
  • Lisna Azahra Hanifa Universitas Pendidikan Indonesia
  • Dian Rakhmah Universitas Pendidikan Indonesia
Keywords: Desa Wisata, Aksesibilitas, Minat Kunjungan, Pakualam

Abstract

Pemerintah Kabupaten Sumedang sedang mewujudkan cita-citanya menjadikan Kabupaten Sumedang sebagai kabupaten pariwisata, salah satunya melalui pembangunan Desa Wisata Pakualam. Namun, dalam pelaksanaannya masih belum optimal dikarenakan aksesibilitasnya yang belum mendukung dan perlu dibenahi agar dapat meningkatkan minat kunjungan wisatawan. Studi ini bertujuan untuk menentukan peran aksesibilitas dalam meningkatkan minat wisatawan untuk mengunjungi Desa Wisata Pakualam Kecamatan Darmaraja Sumedang. Penelitian melibatkan 130.777 wisatawan sebagai populasi dan 100 responden diambil sebagai convenience sampling dengan skala likert. Dalam studi ini ditemukan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan sebesar 0.762 atau 76,2% antara aksesibilitas ke Desa Wisata Pakualam Kecamatan Darmaraja Sumedang dan minat kunjungan.

The Sumedang Regency Administration is realizing its dream of making Sumedang Regency a tourism district, among them is the expansion of the Pakualam Tourism Village. However, the implementation is still not optimal due to accessibility which is not yet supportive, issues must be resolved in order to spur interest in visitor arrivals. This study aims to determine the role of accessibility in increasing tourist interest in visiting Pakualam Tourism Village, Darmaraja Sumedang District. The study involved 130.777 tourists as a population and 100 respondents were taken as convenience sampling with a Likert scale. In this study it was found that there was a positive and significant influence of 0.762 or 76,2% between accessibility to Pakualam Tourism Village, Darmaraja District, Sumedang, and visiting interest.

References

Andina, S. A., & Aliyah, I. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Wisatawan Dalam Mengunjungi Wisata Budaya Candi Borobudur. Jurnal Cakra Wisata, 22(3), 27–38.
Deasy. (2012). No Title. 12–31.
Djuwendah, E., Wulandari, E., & Rachmawati, E. (2019). Penyuluhan Industri Kreatif Dan Homestay Di Desa Wisata Pakualam Kecamatan Darmaraja Sumedang. Dharmakarya, 8(2), 87. https://doi.org/10.24198/dharmakarya.v8i2.20038.
Helpiastuti, S. B. (2018). Pengembangan Destinasi Pariwisata Kreatif Melalui Pasar Lumpur (Analisis Wacana Grand Opening “Pasar Lumpur” Kawasan Wisata Lumpur, Kecamatan Ledokombo, Kabupaten Jember). Journal of Tourism and Creativity, 2(1), 13–23. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/tourismjournal/article/download/13837/7204/.
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. (2019). PEDOMAN DESA WISATA (A. Widayanti & F. Ariani (eds.); I). Kementerian Koordinasi Bidang Kemaritiman dan Investasi.
Khairuzzaman, M. Q. (2016). 4(1), 64–75.
Kusumo, D., & Afandi, R. (2020). Table Of Content Article information ............................................ Rechtsidee. 7, 1–15.
La Ode Muhamad Magribi; Aj Suhardjo. (2004). Aksesibilitas Dan Pengaruhnya Terhadap Pembangunan Di Perdesaan : Konsep Model Sustainable Accessibility Pada Kawasan Perdesaan Di Propinsi Sulawesi Tenggara. Jurnal Transportasi, 4(2), 149–160.
Mardiani, N., & Hindersah, H. (2016). Strategi Pengembangan Ekowisata Waduk Jatigede di Desa Pakualam Kecamatan Darmaraja - Kabupaten Sumedang. Prosiding Perencanaan Wilayah Dan Kota, 118–125.
Masitah, I. (2019). Pengembangan Desa Wisata Oleh Pemerintah Desa Babakan Kecamatan Pangandaran Kabupaten Pangandaran. Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, 6, 45–56.
Novitaningtyas, I., Giovanni, A., & Lionora, C. A. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Berkunjung Wisatawan Di Kawasan Balkondes Borobudur. Jurnal Pariwisata, 9(1), 28–36. https://doi.org/10.31294/par.v9i1.12048.
Nur Fadilla, D., & Darmawan, F. (2018). Pengembangan Aksesibilitas Transportasi Pariwisata Pulau Pramuka Kepulauan Seribu. Journal of Tourism Destination and Attraction, 6(2), 1–15. https://doi.org/10.35814/tourism.v6i2.769.
Nuraeni, B. S. (2014). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Kunjung Ulang Wisatawan Museum Ranggawarsita Semarang. Jurnal Bisnis Strategi, 23(1), 1–20. https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jbs/article/viewFile/14113/1071.
Prajalani, Y. N. H., & Himawanto, D. A. (2017). Aksesibilitas Bagi Anak Berkebutuhan Khusus di SLB Negeri Sukoharjo. IJDS : Indonesian Journal of Disability Studies, 4(2), 87–95. https://doi.org/10.21776/ub.ijds.2017.004.02.1.
Rianto, R., & Susanto, P. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Daya Tarik Wisatawan Untuk Mengunjungi Curug Cigentis Kecamatan Tegalwaru Kabupaten Karawang. Bogor Hospitality Journal, 4(1). https://doi.org/10.55882/bhj.v4i1.10.
Rossadi, L. N., & Widayati, E. (2018). Pengaruh Aksesibilitas, Amenitas, Dan Atraksi Wisata Terhadap Minat Kunjungan Wisatawan Ke Wahana Air Balong Waterpark Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta. Journal of Tourism and Economic, 1(2), 109–116. https://doi.org/10.36594/jtec.v1i2.27.
Rumyeni, Lubis, E. E., Rimayanti, N., & Yohana, N. (2018). Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Perubahan Sistem Nilai Masyarakat Melayu Di Kota Pekanbaru. XII No.2, 163–172.
Silitonga, M. (2020). Analisis Sistem Kemudahan Dalam Pencapaian Pusat-Pusat Kegiatan Pariwisata Di Kawasan Danau Toba Sekitarnya. Journal of Engineering, 1(1), 13–18.
Utami, N. D., & Ferdinand, A. T. (2019). Analisis Peningkatan Minat Berkunjung Kembali Pada Wisatawan Melalui Citra Wisata Dan Nilai Budaya (Studi Pada Kota Kuningan, Jawa Barat). Jurnal Sains Pemasaran Indonesia (Indonesian Journal of Marketing Science), 17(3), 207. https://doi.org/10.14710/jspi.v17i3.207-221.
Wijaya, S. (2020). Pembangunan Infrastruktur Pariwisata Terhadap Dampak Sosial Ekonomi Masyarakat Sekitar Obyek Wisata Desa Sekotong Barat.
Yohana Natalia, C., Karini, N., & Mahadewi, N. (2020). Pengaruh Aksesibilitas Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Wisatawan Ke Broken Beach Dan Angel’S Billabong. Jurnal IPTA, 8(1), 10. https://doi.org/10.24843/ipta.2020.v08.i01.p02.
Published
2024-01-15
How to Cite
Napu, D., Nurhidayat, W., Zahra, G., Hanifa, L., & Rakhmah, D. (2024). Optimasi Aksesibilitas Desa Wisata Pakualam Kecamatan Darmaraja Sumedang Guna Meningkatkan Minat Kunjungan Wisata Edukasi. Jurnal Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan Borneo, 5(1), 63-75. https://doi.org/10.21093/jtikborneo.v5i3.6933