Pengaruh Kematangan Anak Usia Dini Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar

  • Kautsar Eka Wardhana UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
Keywords: Kematangan, Anak Usia Dini, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kematangan anak usia dini dengan metode pembelajaran tematik terhadap hasil belajar matematika. Penelitian ini bersifat eksperimen semu, dengan memberikan perlakuan berupa pendekatan pembelajaran tematik pada kelompok eksperimen dan pembelajaran konvensional pada kelompok kontrol. Pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi yaitu arsip sekolah untuk mengetahui usia siswa ketika masuk sekolah, serta tes untuk mendapatkan hasil belajar matematika siswa. Kesimpulan yang diperoleh dari hasil penelitian ini adalah (a) tidak terdapat perbedaan hasil belajar matematika antara siswa yang matang dan tidak matang, (b) terdapat perbedaan hasil belajar matematika antara siswa yang diberi pendekatan pembelajaran tematik dengan siswa yang diberi pendekatan pembelajaran konvensional, (c) terdapat pengaruh kematangan anak usia dini dengan metode pembelajaran tematik terhadap hasil belajar matematika

References

Ahmadi, A & Sholeh, M. 2005. Psikologi Perkembangan Untuk: Fakultas Tarbiyah IKIP SGPLB Serta Peserta Didik. Jakarta: Rineka Cipta.
Feinberg, R M. “Mengenali Tanda-Tanda Kedewasaan Pada Diri Seseorang,” 2005.
Halek, Wilhelmina A., Lusia Niis, Fransiska Abuk, Wilfridus B. Tfaentem, Walfrida U. Naisoko, Yoneta Naiheli, and Yohanes A. Naisoko. “Pengaruh Metode Pemberian Tugas Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar.” Asimtot: Jurnal Kependidikan Matematika 2, no. 1 (2020): 11–20.
L, Z. Psikologi Perkembangan. Remaja Rosdakarya, 1992.
Marlina, Marlina, and Ismawati Ismawati. “Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Menggunakan Model Pembelajaran Student Teams Achievement Divisions (STAD) Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar.” Musamus Journal of Primary Education 3, no. 1 (October 28, 2020): 19–26. https://doi.org/10.35724/musjpe.v3i1.3068.
Megawangi, Ratna. Pendidikan Yang Patut Dan Menyenangkan : Penerapan Teori Developmentally Appropriate Practices (DAP) Anak-Anak Usia Dini 0 Sampai 8 Tahun. Edited by Ratna Megawangi. Cet. 4. Depok: Indonesia heritage foundation, 2010.
Nana Sudjana, 2012, Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar, Bandung: Remaja Rosdakarya.
Nurwati. “Peningkatan Kemampuan Kognitif Anak Melalui Media Permainan Berbasis Sains Di TK Al- Usmani Samarinda.” Sultan Idris Journal of Psychology and Education 1, no. 2 (2022): 1–14.
Prof. H. M. Sukardi, M.E.M.S. Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetensi Dan Praktiknya (Edisi Revisi). Bumi Aksara, 2021.
Seksi PAUD dan Pendidikan Inklusif Divisi Pendidikan Dasar Sektor Pendidikan UNESCO. 2005. Laporan Review Kebijakan: Pendidikan dan Perawatan Anak Usia Dini di Indonesia. Laporan Dipresentasikan pada Workshop UNESCO Jakarta. Februari,
Sukardi. 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Tim Penyusun Naskah Akademik Pendidikan Anak Usia Dini. 2007. Naskah Akademik Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG-PAUD),
Published
2022-03-31

Most read articles by the same author(s)